Minggu, 18 Oktober 2009

MENGENAL WINDOWS XP


A. Mengenal windows XP

Untuk mengaktifkan Microsoft Windows XP, ikuti prosedur berikut :

1. Hidupkan CPU (Central Processing Unit) dengan menekan tombol power (on) hingga lampu CPU menyala, menekan tombol power sekali lagi berarti (OFF).

2. Hidupkan monitor dengan menekan tombol power monitor (ON) hingga lampu monitor menyala

Sistem operasi Microsoft XP akan langsung dijalkankan dan dilayar tampil informasi starting windows XP. Setelah itu, dilayar muncul beberapa saat tampilan windows XP opening screen, kemudian terakhir muncul tampilan layar Microsoft Windows XP.

B. Start Button dan Task Bar

Task Bar adalah bar (baris) yang terletak dibagian bawah tampilan. Di bagian ujung kiri bar terdapat sebuah tombol yaitu Start/Start Buton. Secara default, task bar akan selalu tampil di bagian bawah selama windows aktif. Taks bar berfungsi untuk meletakkan tombol-tombol aplikasi yang akan diaktifkan.

C. Start Menu

Start menu merupakan menu utama yang selalu digunakan dalam microsoft windows XP. Klik start button maka akan muncul tampilan start menu.

D. Mengoperasikan Windows dengan mouse

Perlakuan terhadap mouse dilakukan dengan beberapa cara yaitu :

1. Klik : menekan tombol kiri mouse 1 kali, digunakan untuk memilih object

2. Klak : menekan tombol kanan mouse 1 kali, untuk memunculkan short cut

3. Drag : meng-klik objek >> tekan mouse kiri >> ditahan >> geser ke tempat yang dituju >> lepas digunakan untuk memindahkan object.

4. Double klik : menekan 2 kali klik dengan cepat pada object, digunakan untuk menjalankan program

E. Display Propertis

Pengaturan background layar, screen saver & appearance terdapat dalam display properties

Background adalah gambar pada layar yang mucul ketika pertama kali masuk windows, sering disebut sebagai dekstop/walpaper.

Screen saver adalah tampilan gambar bergerak yang muncul ketika komputer tidak terpakai

Appearance digunakan untuk mengganti warna jendela


Tidak ada komentar:

Posting Komentar